Lompat ke isi utama
Berita
Pengawasan Partisipatif Masyarakat
humas
Partisipasi masyarakat dalam pelaksanaan Pemilu terus ditingkatkan, terutama di Kota Solok, seharusnya partisipasi bisa tinggi. Apalagi kebanyakan peserta pemilu di Kota Solok biasanya saling kenal bahkan ada hubungan kekeluargaan.  
Deklarasi Kampung Pengawasan
humas
Solok - Guna mencegah potensi pelanggaran pemilu, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kota Solok menggelar kegiatan Sosialisasi Pengawasan Pemilu Partisipatif melalui Deklarasi Kampung Pengawasan Partisipatif Pemilu 2024, bertempat di Halaman GOR Alimin Sinapa Kota Solok, S
Bimtek Penyusunan Putusan Pemilu 2024
humas
Bukittinggi, -- Bawaslu Sumbar menggelar bimbingan teknis (Bimtek) Penyusunan Putusan Pemilu tahun 2024, Sabtu-Minggu (4-5/11).
Copyright Bawaslu Kota Solok
humas
Maraknya Alat Peraga Kampanye (APK) yang sudah terpasang sebelum masa kampanye, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Solok menggelar kegiatan sosialisasi Peraturan Bawaslu (Perbawaslu) tentang pengawasan tahapan kampanye pemilu tahun 2024 pada Jum'at, (03/11). 
Bawaslu Kota Solok Gelar Rakor Pengawasan Pemutakhiran Data Pemilih untuk Pemilu 2024
humas
Dalam rangka meningkatkan upaya pencegahan pelanggaran dalam melakukan pengawasan tahapan-tahapan pemilu 2024, Bawaslu Kota Solok menggelar rapat koordinasi pengawasan tahapan pemutakhiran data pemilih pemilu 2024.